Diduga Pembobolan Dana PNPM Lunyuk Melibatkan Mantan Ketua UPK Sumbawa Besar, Gaung NTB – Kejaksaan terus mendalami penyelidikan dugaan pembobolan dana PNPM MP dan PNPM GSC Tahun 2013 di Kecamatan Lunyuk senilai Rp 1,6 M. Diduga kuat pembobolan dana ini melibatkan mantan pengurus UPK (Unit Pelaksana Kegiatan) program yang didanai pusat tersebut. Kepala Kejaksaan Negeri Sumbawa, Sugeng Hariadi SH MH, Jumat (9/5), menyatakan bahwa […]